Foto
Ikan Asin By KANIKAN
Banyak sebagian orang yang berpandangan bahwa makanan yang enak adalah makanan yang mahal. Makanan bisa dikatakan enak bukan karena harganya yang mahal, tetapi bagaimana pengolahannya dan bagaimana cara kita menikmati makanan tersebut. 

Begitupula dengan makanan sederhana yang sering kita jumpai adalah Ikan Asin, Siapa yang tidak tahu denan ikan asin?

Ikan asin bukan hanya dikenal di negara Indonesia tapi ada juga di beberapa negara-negara lain seperti di singapura, thailand, malaysia dan masih banyak lagi negara lainnya. Ikan Asin kadang kala sering dipasangkan dengan nasi hangat dan sambal terasi.

Banyak orang berfikir orang yang makan nasi hanya menggunakan lauk ikan asin dan sambal terasi adalah orang yang berasal dari kalangan orang yang tidak mampu atau berkekurangan. Ternyata pendapat itu salah besar, semua orang bisa menikmati kelezatan dari rasa ikan asin tersebut.

Ikan asin selain harganya yang terjangkau dan mudah didapat ternyata dapat di konsumsi tanpa memandang umur, mulai dari anak-anak, orang dewasa, hingga orang tua dapat merasakan kelezatan ikan asin.

Didalam ikan asin juga terdapat beberapa kandungan gizi. Berikut isi kandungan gizi yang terdapat pada ikan asin menurut Kementerian Kesehatan Republik Indonesia serta sumber lainnya:

Ikan Asin Kering mengandung energi sebesar 193 kilokalori, protein 42 gram, karbohidrat 0 gram, lemak 1,5 gram, kalsium 200 miligram, fosfor 300 miligram, dan zat besi 3 miligram.  Selain itu di dalam Ikan Asin Kering juga terkandung vitamin A sebanyak 0 IU, vitamin B1 0,01 miligram dan vitamin C 0 miligram.  Hasil tersebut didapat dari melakukan penelitian terhadap 100 gram Ikan Asin Kering, dengan jumlah yang dapat dimakan sebanyak 70 %.

Informasi Rinci Komposisi Kandungan Nutrisi/Gizi Pada Ikan Asin Kering :
  • Banyaknya Ikan Asin Kering yang diteliti (Food Weight) = 100 gr 
  • Bagian Ikan Asin Kering yang dapat dikonsumsi (Bdd / Food Edible) = 70 %
  • Jumlah Kandungan Energi Ikan Asin Kering = 193 kkal
  • Jumlah Kandungan Protein Ikan Asin Kering = 42 gr
  • Jumlah Kandungan Lemak Ikan Asin Kering = 1,5 gr
  • Jumlah Kandungan Karbohidrat Ikan Asin Kering = 0 gr
  • Jumlah Kandungan Kalsium Ikan Asin Kering = 200 mg
  • Jumlah Kandungan Fosfor Ikan Asin Kering = 300 mg
  • Jumlah Kandungan Zat Besi Ikan Asin Kering = 3 mg
  • Jumlah Kandungan Vitamin A Ikan Asin Kering = 0 IU
  • Jumlah Kandungan Vitamin B1 Ikan Asin Kering = 0,01 mg
  • Jumlah Kandungan Vitamin C Ikan Asin Kering = 0 mg

Kadang kala orang merasa takut makan ikan asin karena ada sebagian orang yang berpendapat bahwa ikan asin bisa menyebabkan munculnya penyakit darah tinggi. Semua makanan ada masing-masing manfaat dan efek samping nya bagi tubuh kita, tapi pikiran tentang datangnya penyakit tersebut dapat kita singkirkan dengan cara bagaimana cara kita mengkonsumsi ikan asin (sebaiknya konsumsi ikan asin yang sudah terdaftar ijin dari dinas kesehatan/kementrian kesehatan setempat). 

Banyak resep makanan yang menyediakan bahan yang menggunakan bahan ikan asin, seperti nasi goreng ikan asin yang sangat mudah di buat oleh semua orang. Cara berpikir bijak dalam mengolah makanan dan berpola hidup sehat lah yang bisa membuat makanan yang terbilang gawat dapat terasa sangat lezatttt.... !!! 


Terima Kasih

2 komentar :

  1. Boleh juga ni artikel.. Oke Thanks info ne.. Lanjut.

    ReplyDelete
  2. BANTU PROSES KARTU KREDIT BANK BNI SYARIAH
    BNI Syariah Hasanah Card Classic credit card
    BNI Syariah Hasanah Card Classic
    Mencari kartu kredit yang menggunakan prinsip syariah? BNI Syariah Hasanah Card Classic jawabannya yang menggunakan Akad Kafalah, Qardh, dan Ijarah.
    TLP/SMS/WA DI 085600125176facebook di kartu kredit syariah atau di duniabuana@rocketmail.com. alamat email di rooly88@gmail.com, melayani nasabah di seluruh nusantara
    BP CHAIRUL SARTO UTOMO
    Berikut Alamat dan Nomor Telepon Bank BNI Syariah Kantor Cabang Semarang.
    Alamat: Jl Ahmad Yani No. 152, Semarang 50242.
    Nomor Telepon: (024) 831 3247 831 5027
    Nomor Faks: (024) 831 3217
    karyawan lampirkan syarat fc ktp slip gaji min 3 juta npwp wajib, wiraswasta lampirkan fc ktp,npwp,siup dan tdp untuk wiraswasta wajib ada no fixline ( telp kabel ) di tempat usahanya
    proses berkas dikirim via emai/wa/line/bbm dan 100% aman bisa hub no bni syariah ahmad yani untuk menanyakan nama saya ,atau
    BNI Syariah Call Center 500046 atau 68888 melalui ponsel.
    TLP/SMS/WA DI 085600125176/FB kartu kredit syariah atau di duniabuana@rocketmail.com. alamat email di rooly88@gmail.com, melayani nasabah di seluruh nusantara

    ReplyDelete

 
KANIKAN © 2013. All Rights Reserved. Powered by Blogger
Top